Inilah 8 Cara Membuat Halaman Makalah yang Mudah dan Benar

cara membuat halaman makalah

PenulisKreatif.com – Cara Membuat Halaman Makalah dengan Mudah dan Benar. Dalam membuat sebuah makalah harus sesuai dengan pedoman serta penulisan yang benar karena tulisan tersebut akan dibaca oleh semua orang. Tetapi, kadang masih banyak yang kesulitan dalam membuat makalah sesuai dengan pedoman terutama pada halaman makalah. Padahal, cara membuat halaman makalah sebenarnya sangatlah mudah. Jika masih … Read more

7 Manfaat Penulisan Makalah yang Harus Diketahui Akademisi

manfaat penulisan makalah

PenulisKreatif.com – 7 Manfaat Penulisan Makalah yang Harus Anda Ketahui. Karya ilmiah atau makalah merupakan salah satu tugas pokok yang pasti ada di sekolah maupun perguruan tinggi. Isi dari makalah sendiri biasanya mencakup suatu permasalahan yang dibahas di dalamnya. Dalam pembuatan makalah pasti mempunyai manfaat untuk banyak orang. Lalu, apa saja manfaat penulisan makalah? Mari … Read more

Tujuan Penulisan Makalah yang Harus Diketahui

tujuan penulisan makalah

PenulisKreatif.com – Tujuan Penulisan Makalah yang Harus Diketahui. Dunia pendidikan tidak lepas dari karya tulis ilmiah dimana salah satunya adalah makalah. Informasi yang terkandung dalam makalah umumnya berupa hasil dari pengamatan dan penelitian. Lalu, apa tujuan penulisan makalah itu sendiri? Bukan sekedar memenuhi tugas di sekolah maupun di kampus, menyusun makalah memiliki tujuan lain yang … Read more

Tata Cara Membuat Makalah. Simak Supaya Tidak Keliru !

tata cara membuat makalah

PenulisKreatif.com – Tata Cara Membuat Makalah Yang Benar. Sebagai seorang pelajar, diberi tugas membuat makalah bukanlah hal yang asing. Mulai dari pelajar SMA, mahasiswa, peneliti bahkan dosen pun pasti pernah membuat karya ilmiah bernama makalah. Lalu, bagaimana tata cara membuat makalah yang benar? Jangan sampai ketika sudah bersusah payah menyusunnya, makalah yang dibuat tidak layak … Read more

Metode Penulisan Makalah yang Baik dan Benar

metode penulisan makalah

PenulisKreatif.com – Metode Penulisan Makalah yang Baik dan Benar. Membuat makalah adalah makanan sehari-hari para pelajar terutama di perguruan tinggi. Kendati demikian masih banyak yang belum memahami tentang metode penulisan makalah yang benar. Makalah sendiri sebenarnya memiliki beberapa komposisi penting yang harus ada di dalamnya. Selain isi dari makalah, susunan dan juga kerapihan dari makalah … Read more

Cara Mengatur Margin untuk Makalah, Skripsi dan Karya Ilmiah di Microsoft Word

margin untuk makalah

PenulisKreatif.com – Cara Mengatur Margin untuk Makalah, Skripsi dan Karya Ilmiah. Mengatur ukuran margin pada makalah atau karya ilmiah lainnya merupakan hal yang penting dan tidak boleh ketinggalan. Sayangnya masih banyak yang tidak memperhatikan ukuran margin untuk makalah dengan benar. Padahal sebenarnya terdapat aturan tersendiri mengenai ukuran margin pada makalah. Oleh sebab itu sebelum mengumpulkan … Read more

Struktur Template Makalah Word yang Benar

template makalah word

PenulisKreatif.com – Struktur Template Makalah Word yang Baik dan Benar. Hampir semua jenjang pendidikan di Indonesia sekarang memberikan tugas pada siswa untuk menyusun makalah penelitian. Namun, walaupun menjadi tugas yang sering diberikan, masih ada saja siswa yang tidak memahami struktur dari makalah. Oleh karena itu, siswa memerlukan yang namanya struktur template makalah word. Dengan adanya … Read more

Cara Membuat Kesimpulan Makalah dengan Mudah. Bagaimana Caranya?

cara membuat kesimpulan makalah

Bagaimana cara membuat kesimpulan makalah? Pertanyaan ini penting untuk membuat makalah Anda menjadi menarik dan enak dibaca. Karena dengan membuat kesimpulan makalah yang baik, maka setidaknya pembaca akan bisa terbantu untuk menyimpulkan isi dari makalah yang Anda buat. Bagi seorang pengajar, atau juga berlaku bagi orang lain, jika di depannya ada banyak makalah, pasti yang … Read more

Kesimpulan dan Saran Makalah. Bagaimana Cara Membuatnya ?

kesimpulan dan saran makalah

Setelah kita membuat makalah maka pada bagian akhir kita akan sampai pada bagian kesimpulan dan saran. Bagian ini memang isinya pendek, tapi keberadaannya juga penting untuk membantu pembaca dalam memahami point apa yang kita petik setelah berkutat dengan pembuatan sebuah makalah. Tidak mudah membuatnyna dengan baik dan benar, mengingat jumlah katanya yang hanya terbatas, maka … Read more

Rumusan Masalah dalam Makalah. Bagaimana Cara Membuatnya ?

rumusan masalah dalam makalah

Dalam makalah ada beberapa bagian-bagian yang harus ada, diantaranya rumusan masalah. Karena itu untuk menghasilkan makalah yang baik, maka Anda harus bisa membuat rumusan  makalah yang baik. Mengapa? Tentu karena dengan rumusan masalah yang baik, maka penyusunan makalah Anda akan berjalan dengan lancar. Dengan Anda bisa menjawab setiap pertanyaan dalam rumusan masalah dengan jelas, terperinci, … Read more